Penyatuan Akademi Keperawatan Pangkalpinang ke Universitas Bangka Belitung
Penyatuan Akademi Keperawatan Pangkalpinang ke Universitas Bangka Belitung dengan Program Studi D3 Keperawatan menjadi sebuah momentum baru bagi Universitas Bangka Belitung berdasarkan SK Kementerian, Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 70/D/OT/2022