08117119676
lppm@ubb.ac.id
Balunijuk, Merawang, Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, 33172

berita-img
13/08/2024

Pengantaran KKN Internasional Tahun 2024 di Medan Sumatera Utara

Administrator | MBKM

Pengantaran KKN Internasional Tahun 2024, Medan Sumatera Utara

Pelaksanaan KKN Internasional Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Sumatera Utara yang diadakan di Aula Utama Gedung DLCB Lt. 8 Universitas Sumatera Utara (5/8/2024). Selanjutnya pengantaraan peserta KKN Internasional ke lokasi pelaksanaan kegiatan yang terdapat di Kabupaten karo dan Kabupaten Samosir Provinsi Sumatera Utara.

Peserta KKN Internasional Tahun 2024 dari Universitas Bangka Belitung diwakilkan oleh Brendoflin Kurniawan dari Prodi Biologi, Anjela Resti dari Prodi Sastra Inggris, dan Fenti Mariska dari Prodi Hukum. Pelaksanaan KKN Internasional Tahun 2024 dilaksanakan dari tanggal 5 Agustus - 5 September Tahun 2024.

Collaborations - Synergy Towards Research University

Bagikan Ke:

Populer